IRENA HANDOKO:Kebatilan yang Terorganisir Aja BIsa Menang, Kenapa Kebenaran Lebih Suka Terpecah Belah

Pengasuh pondok pesantren muallaf, Irena Handono atau yang lebih dikenal Ummi Irena menyatakan bahwa saat ini masyarakat sedang menghadapi...

Pengasuh pondok pesantren muallaf, Irena Handono atau yang lebih dikenal Ummi Irena menyatakan bahwa saat ini masyarakat sedang menghadapi sebuah masa di mana kebenaran dapat dengan mudah dikalahkan. Dan strategi yang dibentuk dari "pemuja keburukan" ini pun sangat efisien demi menaklukan kebaikan.

"Kita sedang hidup pada satu masa, dimana kebenaran bisa terkalahkan oleh kebatilan yang terorganisir rapi," tulisnya di akun Twitter pribadi miliknya, @Ummi_Irena.

Karena itu, untuk mencegah datangnya hal tersebut ia menyarankan agar umat Islam tidak malas melakukan konfirmasi bila mendapatkan sebuah informasi. "Maka jadilah Muslim yang cerdas ketika memperoleh suatu informasi. Al-Hujurat ayat 6 sudah memberi peringatan utk tabayyun."
Misalkan saja mantan biarawati ini mengatakan mengenai media massa, yang saat ini menurutnya hal paling efektif untuk membenturkan satu sama lainnya. Dan bila umat Islam tidak bergegas membuat konfirmasi dari sebuah wacana, isu, atau pemberitaan, maka di kemudian hari akan menimbulkan fitnah.

Propaganda melalui media adalah propaganda yang paling efektif. Apalagi yang getol menyuarakan adalah media sekuler. Maka rajin-rajinlah bertabayyun.

Apalagi yang namanya media sekuler dan liberal, sekarang ini seperti jamur di musim hujan. Banyak sekali. Akibatnya tidak ada filter yang menyaring segala hal yang diterima. Ujung-ujungnya menjadi fitnah."
Nama

artikel,57,astronomi,4,Berita,190,budaya,6,ekonomi,3,fashion,3,gosip,4,hukum,8,inspiratif,7,Internasional,13,islam,21,kesehatan,5,militer,4,nasional,10,olahraga,1,opini,10,Politik,35,populer,6,sejarah,7,selebriti,3,seni,3,spiritual,6,Tausiah,5,tekno,2,tips,3,Unik,6,wanita,1,
ltr
item
Lensa News: IRENA HANDOKO:Kebatilan yang Terorganisir Aja BIsa Menang, Kenapa Kebenaran Lebih Suka Terpecah Belah
IRENA HANDOKO:Kebatilan yang Terorganisir Aja BIsa Menang, Kenapa Kebenaran Lebih Suka Terpecah Belah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi1JN1vUE3BLzQxlbUN9h1s4rCKTbvQMpgF0pWcTMrZzfJFX2panFdXuuD6DSTo6xIK8DEhChDP5QQbuX1BXy1kDImkZmZ9FekWs6A2FWZ0kXt-YetHZraJbB-dQxGfAS452G_tlnO5ZVDd/s640/Irena+Handono+Kita+Hidup+pada+Masa+Kebenaran+Kalah+oleh+Kebathilan+yang+Terorganisir.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi1JN1vUE3BLzQxlbUN9h1s4rCKTbvQMpgF0pWcTMrZzfJFX2panFdXuuD6DSTo6xIK8DEhChDP5QQbuX1BXy1kDImkZmZ9FekWs6A2FWZ0kXt-YetHZraJbB-dQxGfAS452G_tlnO5ZVDd/s72-c/Irena+Handono+Kita+Hidup+pada+Masa+Kebenaran+Kalah+oleh+Kebathilan+yang+Terorganisir.JPG
Lensa News
http://lensa-nws.blogspot.com/2016/09/irena-handokokebatilan-yang.html
http://lensa-nws.blogspot.com/
http://lensa-nws.blogspot.com/
http://lensa-nws.blogspot.com/2016/09/irena-handokokebatilan-yang.html
true
7788556715240787709
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy